Selasa, 31 Maret 2009

komparasi

Honda Blade Vs VegaZR
Pada Gelaran JMS 08 di JCC senayan, dua ATPM Raksasa Roda Dua Lokal, AHM dan YMKI sama-sama mengeluarkan dua motor bebek andalan di Kelas Entri Level. AHM mengeluarkan Honda Blade 110 R dan YMKI mengeluarkan Yamaha VegaZR.



Honda Blade 110 yang di gawangi Oleh Mesin baru 110 cc yang awal prototipenya dirancang khusus oleh Honda Jepang. Mesin 110 cc ini diklaim berdurabilitas tinggi dan efesien, tak salah bila mesin 110 cc ini bisa lebih irit 10-20% dari mesin 100 cc honda yang begitu melegenda selama 10 tahun terakhir. Pada Mesin Blade 110, dekompresi akan hilang, akan tetapi tidak serta merta kita akan sulit untuk menyelah motor, Honda telah memikirkan hal ini pada mesin barunya sehingga kita akan tetep mudah slah motor dengan kick start. Sepertinya semua Varian bebek akan mengacu pada spesifikasi Motor yang akan menggantikan posisi Honda Revo yang konon sedang laris-larisnya. Karena kedepan Honda akan mempensiunkan mesin 100 cc, maka Honda Fit juga akan diganti. Penggantinya kemungkinan adalah Varian Speck Down dari Honda Blade ini, hal inilah yang kemungkinan besar dilakukan AHM dalam jangka waktu dekat dengan strategi common parts.



YMKI juga dalam upayanya untuk terus menerus menjaga Rivalitas dan memberi pressure kepada AHM,






Vega ZR pict : http://otomotif.kompas.com



akhirnya meremajakan Vega Z dengan mengeluarkan Varian Baru Vega ZR. Bebek ini di negara Lain Bernama Yamaha Taurus ini. Strategi yang diterapkan Yamaha adalah seperti biasanya, yaitu memberikan solusi motor berdapur pacu lebih besar dengan harga yang lebih rendah ( Vega ZR 113,7 cc) dari motor pesaingnya. Bila brothers lihat, cukup banyak perubahan yang ditawarkan VegaZR dibandingkan Vega Z. Mesin, letak lampu sign, headlamp, tebeng/sayap depan yang sudah 3D, Lampu belakang, striping, penempatan kunci dibawah lampu belakang, desain panel spedometer baru,. Dan satu lagi yang harus diwaspadai Honda. Motor ini diklaim oleh Yamaha bisa mencatat Mileage 1Liter : 92,9 km pada kecepatan konstan 30 km/jam. Sungguh luar biasa.



Pilih Yang mana? Sejujurnya, Blade memiliki kelebihan mesin yang lebih baik bahkan biladibandingkan mesin 100 cc sebelumnya, lebih irit, dengan dipadukan bentuk motor yang ramping dan futuristis. Sedangkan Vega ZR memiliki kelebihan irit dan memiliki Value yang lebih baik karena lebih murah. Silahkan pilih menurut kebutuhan brothers



Sumber: Taufik & Motorcycle Blog

Carburator

Cara Setting Karburator Motor
Tugas utama karburator adalah mencampur Bahan Bakar (BB) + Udara (O2). Kira-kira dengan perbandingan range nya BB : O2 adl 1 : 13-15. Pokoknya gmn caranya biar mesin dapet suplai campuran segitu.Kenapa pake range, padahal teori di buku2 pembakaran ideal itu 1:14?Jwbannya adl Karena kondisi mesin & linkungan mempengaruhi settingan campuran BB:O2.Misal:Kompresi makin tinggi BERARTI mesin makin panas BERARTI butuh suplai BB lebih banyak biar mesin gak jebol. Humidity (kelembaban) lingkungan makin tinggi BERARTI campuran BB terkontaminasi air, BERARTI campuran makin miskin, BERARTI bensin hrs lebih banyak. Suhu lingkungan rendah BERARTI suhu kerja mesin turun BERARTI bensin harus dikurangi agar suhu kerja mesin jadi ideal. Knalpot bobokan (Free flow) BERARTI rpm makin tinggi BERARTI suhu mesin meningkat BERARTI butuh BB makin tinggi. Dan masih banyak lagi parameter yg harus diperhatiin termasuk desain lubang masuk pada blok yg b’pengaruh dg settingan spuyer sebagai penyalur BB. Itu teori dasarnya.Setting Karbu:Karbu pny 2 spuyer :Satu buah main jet (tuk NSR std ukurannya 130) yg berperan meyalurkan BB saat bukaan gas sekitar setengah putaran keatas Satu buah pilot jet (NSR std ukurannya 45) yg berperan menyalurkan BB dari putaran gas 0 derajat sampe penuh, cm efek dari pilot jet ini bisa dikatakan tidak terlalu signifikan pada bukaan gas penuh N rpm mesin yg sudah tinggi. Hal lain yg berpengaruh dengan setingan termasuk :Ukuran Venturi karbu Jarum skep Stelan angin Power jet. Venturi karbu makin besar maka makin banyak udara yg lewat shg butuh spuyer lebih besar baik pilot atau main jetnya spy campuran bisa pas.Trus kapan kita membesarkan ato mengecilkan spuyer2 tadi?Sebelumnya hrs tahu dulu gejala2 mesin saat kekurangan BB dan kebanyakan BB:1. “Ngempos” adalah gejala mesin spt kehilangan tenaga yg disebabkan kekurangan BB2. “Mberebet” adl gejala mesin yg sebenernya dirasa padat cm tenaga seperti tertahan dan kadang dibarengi dengan suara benturan logam kalo settingannya terlalu basah.Berarti kl NGEMPOS mesin butuh BB, kl BREBET mesin kebanyakan BB.Kasus-KasusNah berikut kasus2 yg sering terjadi krn masalah pilot jet :Motor kl pagi susah hidup krn begitu gas dibuka ngempos terus mati ya berarti naekin pilot jet. Motor dah jalan tapi sering tiba2 kehilangan tenaga saat putaran gas N putaran rendah berarti naekin pilot jet Motor sering over heat saat jalan pelan berarti minta naek pilot jet Motor brebet di putaran bawah tapi enak di put atas berarti pilot jet kebesaran. Motor gak pake di cuk kl pagi N bisa langsung start (ini jg gak normal) berarti pilot hrs turun.Kesimpulannya, kl ada gejala ngempos,suhu tinggi diputaran yg relatif rendah maka minta naek pilot jet, N kl ada gejala brebet di put rendah jg maka pilot hrs turun.Trus tuk kasus2 mainjet:Mtr dibawa kebut2an sampe putaran atas trus begitu finish jalan pelan2 jadi ngempos dibarengi asep ngebul BERARTI suhu saat putaran tinggi meningkat drastis BERARTI main jet minta naik Nafas motor di putaran atas terlalu panjang berarti mainjet minta naik. Mtr ngelitik padahal yg lain normal BERARTI suhu mesin SANGAT TINGGI saat putaran atas BERARTI main jet minta naik. Motor Brebet di put atas saja berarti main jet minta turun dll Kesimpulannya, jika mtr Brebet di put atas berarti main jet hrs turun, jika mtr suhunya tinggi di putaran atas berarti main jet minta naik.Note:Setiap ada perubahan ukuran spuyer wajib setting angin Jangan berpatokan pada indikator suhu di dashboard tuk panduan setting krn pasti gak sesuai, ini butuh joki yg feelingnya dah kuat. Adakalanya detonasi tdk bisa diobati dengan naekin spuyer jika detonasinya sudah parah. Ini berarti ada ketidaknormalan pada komponen mesin lainnya. By Adi_NSRClub

Rabu, 18 Maret 2009

केबेर्हसिलन


"Pencarian jati diri adalah proses seumur hidup tapi setidaknya orang diharapkan sudah menemukan 65%nya saat usia 20-an"

"Orang yang menanyakan apa gunanya hidup, apa tujuan hidup, kenapa hidup membosankan atau berbagai macam pertanyan lainnya, itu hanyalah jalan untuk mencari jati diri aja dan itulah yang nantinya akan menjadi pedoman atau pembangkit semangat kita untuk hidup."

"Sungguh bisa menerima apa adanya kita hari adalah sebuah kebijaksanaan. Dan mau berusaha memulai dari apa adanya kita hari ini dengan kejujuran dan kerja keras adalah sebuah keberanian, maka daripada hidup dalam kebahagiaan yang semu, jauh lebih baik menerima apa adanya diri. Walaupun hidup sederhana tapi memiliki kehormatan dan integritas sebagai manusia.Janganlah mencari teman dan carilah sahabat karen teman akan datang jika ia membutuhkan kita, tapi kalau kita bituh teman, "Dimanakah teman?" tak ada yang datang tetapi sahabat akan datang jika kita sedang membutuhkan. Sahabatlah yang harus kita cari dan bukan teman."
Diambil dari koleksi blog egyan-nabris

sejak 22 03 2010

Opo yo ?